Jum'at, 25 April 2025
Selamat Tahun Baru 2025 • Berdasarkan Permenkes No.10 Tahun 2023 KKP Kelas II Padang berganti nama menjadi Balai Kekarantinaan Kesehatan Kelas I Padang • Call Center / WhatsApp : 0811-6655-595 • Ayo Vaksin Meningitis di BKK Padang, Kuota Terbatas.. • Pendaftaran Pelayanan Vaksinasi kami berlakukan dengan Sistem Online melalui http://sinkarkes.kemkes.go.id • Bagi Anda Pelaku Perjalanan Ke Arab Saudi, Pastikan Anda Telah Divaksi Meningitis dan Memiliki Buku ICV (International Certificate of Vaccination) • PELANGGAN YANG TERHORMAT, MOHON MAAF ATAS KETIDAKNYAMANAN ANDA, ADMINISTRASI PELAYANAN JASA, KAMI MENERAPKAN SISTEM PEMBAYARAN ONLINE MELALUI BANK, ATM, DAN KANTOR POS. • BKK Padang Berkomitmen menjadi Wilayah Bebas Dari Korupsi... Berani Jujur...HEBAT!! • Selamat Datang Di Website Resmi Balai Kekarantinaan Kesehatan Kelas I Padang •
Berita
Info Publik Balai Kekarantinaan Kesehatan Kelas I Padang
Balai Kekarantinaan Kesehatan Kelas I Padang • Sumatera Barat20 Maret 2023 - 08:56 WIB
Daftar Klinik/ Rumah Sakit Pelaksana Vaksinasi Internasional Bagi Jemaah Umrah di Sumatera Barat
Klinik/ Rumah Sakit Pelaksana Vaksinasi Internasional Bagi Jemaah Umrah di Sumatera Barat

Reporter : Tim Website KKP Padang • Editor : KKP_Padang2

 

Jemaah umrah khususnya di Provinsi Sumatera Barat kini dapat dengan mudah memperoleh vaksinasi Meningitis Meningokokus. Selain Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Kelas II Padang yang mempunyai 2 pos pelayanan vaksinasi internasional yaitu Kantor Induk dan Kantor Wilayah Kerja (Wilker) Bandara Internasional Minangkabau (BIM), terdapat 14 klinik/ rumah sakit yang tersebar di berbagai daerah di Sumatera Barat yang telah bekerjasama dengan KKP Kelas II Padang. Diantaranya 8 klinik/ rumah sakit di Kota Padang, dan 6 klinik/ rumah sakit di kota/ kabupaten lain.

Berikut ini Daftar Klinik/ Rumah Sakit Pelaksana Vaksinasi Internasional bagi Jemaah Umrah :

Kota Padang :

  1. Kantor Induk Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas II Padang - Jl. Sutan Syahrir No. 339, Kelurahan Rawang, Kecamatan Padang Selatan, Kota Padang. Instagram : @kkp_padang, Facebook : KKP Padang.
  2. Rumah Sakit Universitas Andalas - Komplek Kampus Universitas Andalas, Jl. Universitas Andalas, Kelurahan Limau Manis, Kecamatan Pauh, Kota Padang. Instagram : @rumahsakitunand.
  3. Rumah Sakit Hermina Padang - Jl. Khatib Sulaiman, RT 006, RW 007, Kelurahan Lolong Belanti, Kecamatan Padang Utara, Kota Padang. Instagram : @rsuherminapadang.
  4. Rumah Sakit Ibu dan Anak (RSIA) Restu Ibu - Jl. Terandam 5-7 Padang, Kelurahan Sawahan, Kecamatan Padang Timur, Kota Padang. Instagram : @rsiarestuibu, Facebook : RSIA Restu Ibu Padang.
  5. Klinik Arum Sari - Jl. Sutan Syahrir No. 332, Kelurahan Mata Air, Kecamatan Padang Selatan, Kota Padang. Instagram: @klinikarumsari, Facebook: Klinik Arum Sari.
  6. Klinik Kimia Farma Proklamasi Padang - Jl. Proklamasi No. 24, Kelurahan Sawahan, Kecamatan Padang Timur, Kota Padang. Instagram: @klinik.kfproklamasi.
  7. Klinik Mafaza - Jl. Parak Karakah No. 6, Kelurahan Kubu Dalam Parak Kerakah, Kecamatan Padang Timur, Kota Padang. Instagram: @klinikmafaza.
  8. Klinik Sehat Gajah Mada - Jl. Gajah Mada No.15 C-D, Kelurahan Gunung Pangilun, Kecamatan Padang Utara, Kota Padang. Instagram: @kliniksehatgajahmada, Facebook : Klinik Sehat Gajah Mada.
  9. Klinik WD Farma - Jl. Veteran No.41, Kelurahan Padang Pasir, Kecamatan Padang Barat, Kota Padang. Instagram: @klinikwdfarmapadang.

Kabupaten Padang Pariaman :

Kota Pariaman :

Kota Batusangkar :

Kota Solok :

Kota Bukittinggi :

Kota Payukmbuh :

  • Klinik Kimia Farma Soetta Payakumbuh - Jl. Soekarno Hatta No. 37, Balai Nan Duo, Kecamatan Payakumbuh Barat, Kota Payakumbuh. Instagram: @klinikkfsoetapayakumbuh.

Kabupaten Pasaman Barat :

Bagi Klinik / Rumah Sakit lain yang akan menjalin kerjasama untuk pelaksanaan vaksinasi internasional, simak Tata Cara Kerjasama Membuka Layanan Vaksinasi Internasional bagi Klinik/ Rumah Sakit.

Hit: 3959

 

Komentar Anda

Aplikasi BKK

Survei Kepuasan Pelanggan


Keterangan:

   Excellent    Good    Average    Bad    Very Bad

Agenda Kegiatan

Kamis, 11 Juli 2024

  • » 
    Pemeriksaan Kualitas Udara
  • » 
    Survei Faktor Risiko Penyakit DBD Kategori I

Agenda Kegiatan Lainnya

Video Terbaru

Media Sosial :

Layanan Telpon : 0751-61637