Berita Umum01 Mei 2023 - 08:10 WIB
2 Orang Penumpang BIM Tidak Layak Terbang (April 2023)
Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas II Padang melaksanakan pengawasan terhadap kedatangan dan keberangkatan penumpang pada beberapa pelabuhan dan bandara di Provinsi Sumatera Barat. Pelabuhan yang diawasi adalah Pelabuhan Teluk Bayur, Muara Padang, Bungus Teluk Kabung, Sikakap dan Tua Pejat, sedangkan untuk pelabuhan udara yaitu Bandara Internasional Minangkabau (BIM). Jumlah pesawat yang datang di bandara Internasional Minangkabau selama bulan April sebanyak 866 unit yang terdiri dari pesawat domestik sebanyak 722 unit (83,37%) dan pesawat luar negeri sebanyak 94 unit (10,85%).
Kegiatan Wilker KKP30 April 2023 - 13:55 WIB
Setelah usai perayaan Hari Raya Idul Fitri 1444 H / 2023 M, masyarakat akan mulai melakukan perjalanan ke daerah asal untuk melanjutkan aktivitasnya kembali. Sudah 1 (satu) minggu di kampung halaman menikmati suasana lebaran bersama sanak keluarga dan kerabat, Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas II Padang sebagai garda terdepan dalam cegah tangkal penyakit selalu melakukan pengawasan kesehatan penumpang, pelayanan kesehatan serta pemeriksaan lingkugnan dan alat angkut.
Kegiatan Wilker KKP29 April 2023 - 10:59 WIB
Kondisi Arus Balik Pasca Lebaran 2023 di Bandara Internasional Minangkabau
Libur lebaran telah berakhir, sesuai dengan kalender nasional libur berakhir pada tanggal 25 April 2023, memasuki masa kembalinya ke rutinitas pekerjaan membuat terjadinya peningkatan arus balik penumpang terutama di Bandara Internasional Minangkabau.
Kegiatan KKP29 April 2023 - 09:27 WIB
Pengawasan Penumpang Arus Balik Enam Hari Pasca Lebaran di Pelabuhan Teluk Bayur
Enam hari pasca lebaran 2023 penumpang mulai ramai berdatangan kembali ke Kota Padang dengan Kapal Sabuk Nusantara 68 dengan melaui rute Tuapejat - Padang. Kapal tersebut sampai di Pelabuhan Teluk Bayur pada pukul 06.30 WIB.
Kegiatan Wilker KKP27 April 2023 - 15:24 WIB
Cegah Antrian Lama dan Berulang Pada Arus Balik Lebaran 2023
Fenomena mudik lebaran di Indonesia memang unik dan jarang ditemukan di negara lain. Setelah selesai berlebaran dan liburan di kampung halaman para pemudik akan balik ke tempat asal untuk melaksanakan aktifitas seperti biasa. Jutaan orang rela antri dan berdesak-desakan serta mengalami kemacetan panjang agar dapat balik ke tempat asal agar bisa beraktifitas seperti biasa di tempat semula. Dimana waktu arus balik yang singkat akan mengantri lebih lama dan padat.
Kegiatan Wilker KKP27 April 2023 - 12:45 WIB
Prokes di Bandara Internasional Minangkabau Priode Libur Lebaran 2023
Sesuai dengan SKB 3 Menteri Tentang Hari Libur dan Cuti Bersama Tahun 2023 yang ditetapkan pada tanggal 19, 20, 21, 24, dan 25 April 2023, berdampak kepada pergerakan pemudik ke kampung halaman yang cukup signifikan. Hal ini dapat di lihat dari jumlah pemudik yang masuk ke Sumatera Barat melalui Bandara International Minangkabau.